Kamis, 09 Desember 2010

RPP

Contoh RPP :


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah             : SMK Negeri 10 Jakarta
Mata Pelajaran            : Akuntansi
Kelas / Semester          : XII / 6
Pertemuan Ke             : 42 s.d 44
Standar Kompetensi   : Menyajikan Laporan Harga Pokok Produk
                                     (Menerapkan Sistem Pencatatan Perpetual)
Kompetensi Dasar       : Mengkompilasi Biaya Bahan Baku
Indikator                     :
                                    ◙ Menjelaskan peranan bahan baku
                                    ◙ Menjelaskan pengelompokkan bahan baku
                                    ◙ Menggambarkan kartu persediaan bahan baku
                                    ◙ Menjelaskan dokumen pengelolaan bahan baku
                                    ◙ Menjelaskan kebijakan persediaan
                                    ◙ Mengidentifikasi data mutasi persediaan bahan baku
Alokasi Waktu            : 6 x 45 Menit (3 Pertemuan)
                                                                                     
I.          Tujuan Pembelajaran
a.         Siswa dapat menjelaskan peranan bahan baku
b.                    Siswa dapat menjelaskan pengelompokkan bahan baku
c.                     Siswa dapat menggambarkan kartu persediaan bahan baku
d.                    Siswa dapat menjelaskan dokumen pengelolaan bahan baku
e.                     Siswa dapat menjelaskan kebijakan persediaan
f.                     Siswa dapat mengidentifikasi data mutasi persediaan bahan baku

II.          Materi Pembelajaran
a.         Peranan bahan baku
b.        Pengelompokkan bahan baku
c.         Kartu persediaan bahan baku
d.        Dokumen pengelolaan bahan baku
e.         Kebijakan persediaan
f.         Data mutasi persediaan bahan baku

III.          Metode Pembelajaran
a.       Keterampilan proses
b.      Strategi : Kooperatif learning
c.       Metode:
v   Ceramah
v   Diskusi
v   Tanya jawab
v   Pemberian Tugas

IV.          Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan 42
  1. Kegiatan Awal
1.        Memeriksa kehadiran siswa
2.        Tanya jawab materi yang lalu
3.        Mengarahkan proses pengkajian teori
4.        Menginformasikan kompetensi yang akan dicapai
5.        Menyampaikan pokok materi pembelajaran
  1. Kegiatan Inti
1.        Eksplorasi
v   Setiap siswa/kelompok mencari informasi dari buku Akuntansi dan sumber lain yang relevan sesuai tugas yang diberikan
v   Mengkaji bersama-sama hasil informasi yang diperoleh
v   Menganalisis informasi dan menghubungkan dengan kenyataan yang diketahui
2.        Elaborasi
v   Siswa mendiskusikan peranan bahan baku dalam proses produksi
v   Siswa dapat mengelompokkan bahan baku
v   Siswa membacakan diskusinya di depan kelas
v   Siswa dan guru membuat kesimpulan mengenai peranan bahan baku dalam proses produksi dan pengelompokkam bahan baku
3.        Konfirmasi
v   Guru menilai hasil peta pikiran siswa
v   Guru memberikan motivasi kepada siswa yang kurang atau belum berpartisipasi aktif
  1. Kegiatan Akhir
1.        Klarifikasi kepada siswa bila terjadi kesalahan konsep dan melakukan pelurusan
2.        Menarik kesimpulan secara bersama-sama
3.        Evaluasi

Proses Pembelajaran
1.            Pemberian tugas: Guru memberikan tugas kepada siswa untuk mencari peranan bahan baku dalam proses produksi dan pengelompokan bahan baku yang diperoleh dari berbagai macam sumber yang relevan sebelum melaksanakan pembelajaran.
2.            Diskusi: Sebelumnya siswa membentuk kelompok yang terdiri dari 2 orang agar lebih efektif. Siswa mendiskusikan peranan bahan baku dalam proses produksi dan pengelompokkan bahan baku yang diperoleh dari berbagai macam sumber. Kemudian menyimpulkannya.
a.         Bahan baku memegang peranan penting dalam proses produksi, karena berlangsung tidaknya proses produksi bergantung pada ketersediaan bahan baku. Oleh karena itu pengelolaan kartu persediaan bahan baku yang baik sangat mutlak diperlukan untuk menunjang proses produksi suatu perusahaan.
b.        Bahan baku yang digunakan dalam proses produksi dikelompokkan menjadi dua:

a)        Bahan baku langsung, yaitu semua bahan yang membentuk satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan dari barang jadi dan dapat langsung diperhitungkan dalam harga pokok produk.
b)        Bahan baku tidak langsung, yaitu bahan-bahan yang dipergunakan dalam pembuatan produk dan penggunaannya relatif kecil.

Pertemuan 43
  1. Kegiatan Awal
1.             Memeriksa kehadiran siswa
2.             Tanya jawab materi yang lalu
3.             Mengarahkan proses pengkajian teori
4.             Menginformasikan kompetensi yang akan dicapai
5.             Menyampaikan pokok materi pembelajaran
  1. Kegiatan Inti
1.        Eksplorasi
v   Setiap siswa/kelompok mencari informasi dari buku Akuntansi dan sumber lain yang relevan sesuai tugas yang diberikan
v   Mengkaji bersama-sama hasil informasi yang diperoleh
v   Menganalisis informasi dan menghubungkan dengan kenyataan yang diketahui
2.        Elaborasi
v   Siswa mendiskusikan dokumen pengelolaan bahan baku
v   Siswa dapat menggambarkan kartu persediaan bahan baku
v   Siswa membacakan diskusinya di depan kelas
v   Siswa dan guru membuat kesimpulan mengenai peranan bahan baku dalam proses produksi dan pengelompokkam bahan baku
3.        Konfirmasi
v   Guru menilai hasil peta pikiran siswa
v   Guru memberikan motivasi kepada siswa yang kurang atau belum berpartisipasi aktif
  1. Kegiatan Akhir
1.        Klarifikasi kepada siswa bila terjadi kesalahan konsep dan melakukan pelurusan
2.        Menarik kesimpulan secara bersama-sama
3.        Evaluasi

Proses Pembelajaran
1.            Pemberian tugas: Guru memberikan tugas kepada siswa untuk mencari bentuk kartu persediaan bahan baku yang diperoleh dari berbagai macam sumber yang relevan sebelum melaksanakan pembelajaran.
2.            Diskusi: Sebelumnya siswa membentuk kelompok yang terdiri dari 2 orang agar lebih efektif. Siswa mendiskusikan dokumen pengelolaan bahan baku. Kemudian menyimpulkannya.
c.         Dokumen-dokumen yang diperlukan dalam pengelolaan bahan baku antara lain:
a)        Formulir permintaan pembelian
b)        Order pembelian
c)        Laporan penerimaan barang
d)       Kartu persediaan bahan baku
d.        Kartu persediaan bahan baku
PT







 

KARTU PERSEDIAAN BAHAN BAKU
Nama bahan baku :                                                                                  Nomor kartu  :
Satuan                   :                                                                                  Nomor barang :
Tgl
Keterangan
Persediaan bahan baku
Persediaan keluar
Saldo
Unit
Harga
(Rp)
Jumlah
(Rp)
Unit
Harga
(Rp)
Jumlah
(Rp)
Unit
Harga
(Rp)
Jumlah
(Rp)















Pertemuan 44
  1. Kegiatan Awal
1.             Memeriksa kehadiran siswa
2.             Tanya jawab materi yang lalu
3.             Mengarahkan proses pengkajian teori
4.             Menginformasikan kompetensi yang akan dicapai
5.             Menyampaikan pokok materi pembelajaran
  1. Kegiatan Inti
1.        Eksplorasi
v   Setiap siswa/kelompok mencari informasi dari buku Akuntansi dan sumber lain yang relevan sesuai tugas yang diberikan
v   Mengkaji bersama-sama hasil informasi yang diperoleh
v   Menganalisis informasi dan menghubungkan dengan kenyataan yang diketahui
2.        Elaborasi
v   Siswa mendiskusikan kebijakan persediaan
v   Siswa dapat mengidentifikasi data mutasi persediaan bahan baku
v   Siswa membacakan diskusinya di depan kelas
v   Siswa dan guru membuat kesimpulan mengenai kebijakan persediaan dan data mutasi persediaan bahan baku
3.        Konfirmasi
v   Guru menilai hasil peta pikiran siswa
v   Guru memberikan motivasi kepada siswa yang kurang atau belum berpartisipasi aktif
  1. Kegiatan Akhir
1.        Klarifikasi kepada siswa bila terjadi kesalahan konsep dan melakukan pelurusan
2.        Menarik kesimpulan secara bersama-sama
3.        Evaluasi

Proses Pembelajaran
1.            Pemberian tugas: Guru memberikan tugas kepada siswa untuk mencari data mutasi persediaan bahan baku yang diperoleh dari berbagai macam sumber yang relevan sebelum melaksanakan pembelajaran.
2.            Diskusi: Sebelumnya siswa membentuk kelompok yang terdiri dari 2 orang agar lebih efektif. Siswa mendiskusikan kebijakan persediaan. Kemudian menyimpulkannya.
e.         Fokus utama kebijakan persediaan (pengendalian investasi dalam persediaan), antara lain:
a)        Pimpinan harus memutuskan besarnya kebutuhan modal kerja untuk mendapatkan persediaan
b)        Menentukan dan mempertahankan tingkat persediaan yang memadai
c)        Perencanaan dan pengendalian persediaan yang memadai
f.         Mutasi persediaan bahan baku dapat berupa pembelian dan pemakaian bahan baku:
a)        Pembelian bahan baku
Bagian pembelian akan melakukan pembelian apabila ada permintaan pembelian bahan baku dari bagian yang membutuhkan, dapat berasal dari bagian gudang atau bagian produksi.
b)        Pemakaian bahan baku
Bahan baku dikeluarkan dari gudang sesuai surat permintaan bahan baku oleh bagian produksi. Semua mutasi persediaan bahan baku harus dicatat dalam kartu persediaan bahan baku, sehingga dapat dengan mudah diidentifikasi penyebab bertambahnya maupun berkurangnya persediaan bahan baku.




V.          Alat / Bahan / Sumber Belajar :
  1. Alat / Bahan
1.             Alat tulis
2.             White board
3.             LCD
4.             Laptop
5.             Slide powerpoint
  1. Sumber belajar
1.             Mulyadi, Akuntansi Biaya Edisi 4, Penerbit Aditya Media Yogyakarta
2.             Hendi Somantri, Memahami Akuntansi SMK Seri D, Penerbit Armico
3.             Moelyati dkk, Akuntansi Biaya 1 Untuk SMK, Penerbit Yudhistira
4.             Soemarso dan Amir Abadi Jusuf, Akuntansi Untuk SMTA Buku 5 dan 6, Penerbit Salemba Empat

VI.          Penilaian
  1. Non tes : tugas individu / kelompok
  2. Penilaian proses ketika diskusi kelompok
  3. Penilaian terhadap keaktifan siswa berupa diskusi kelompok
  4. Penilaian proses dan portofolio penilaian

VII.          Tes Formatif
Soal
a.         Jelaskan peranan bahan baku dalam proses produksi!
b.                    Sebutkan pengelompokkan bahan baku!
c.                     Gambarkan  bentuk kartu persediaan bahan baku!
d.                    Jelaskan dokumen pengelolaan bahan baku!
e.                     Jelaskan mengenai kebijakan persediaan!


Jawaban

a.         Bahan baku memegang peranan penting dalam proses produksi, karena berlangsung tidaknya proses produksi bergantung pada ketersediaan bahan baku. Oleh karena itu pengelolaan kartu persediaan bahan baku yang baik sangat mutlak diperlukan untuk menunjang proses produksi suatu perusahaan.
b.         Bahan baku yang digunakan dalam proses produksi dikelompokkan menjadi dua:
a)      Bahan baku langsung, yaitu semua bahan yang membentuk satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan dari barang jadi dan dapat langsung diperhitungkan dalam harga pokok produk.
b)      Bahan baku tidak langsung, yaitu bahan-bahan yang dipergunakan dalam pembuatan produk dan penggunaannya relatif kecil.
c.         Dokumen-dokumen yang diperlukan dalam pengelolaan bahan baku antara lain:
a)        Formulir permintaan pembelian
b)        Order pembelian
c)        Laporan penerimaan barang
d)       Kartu persediaan bahan baku
d.        Kartu persediaan bahan baku
PT







 

KARTU PERSEDIAAN BAHAN BAKU
Nama bahan baku :                                                                                  Nomor kartu  :
Satuan                   :                                                                                  Nomor barang :
Tgl
Keterangan
Persediaan bahan baku
Persediaan keluar
Saldo
Unit
Harga
(Rp)
Jumlah
(Rp)
Unit
Harga
(Rp)
Jumlah
(Rp)
Unit
Harga
(Rp)
Jumlah
(Rp)














1 komentar:

  1. pengen RPP MPR (rapat) Full minta ya, please... mw ada visite .. krim aza via e-mail : boindraw@yahoo.com
    thank be 4

    BalasHapus

Gimana menurut kamu???